Netizen Ramai-ramai #GombalinAhok



Jakarta - Kekalahan Basuki Tjahaja Purnama di Pilkada DKI masih bikin sebagian netizen patah hati. Sulit move on karena masih sayang, mereka pun ramai-ramai #GombalinAhok.

Sejak tadi pagi hingga siang ini, Rabu (26/4/2017), hashtag #GombalinAhok seperti dipantau detikINET masih terus bertengger jadi trending topic nomor satu Twitter Indonesia. Kalimat-kalimat gombal pun ramai dicuitkan netizen.

Related




















Hashtag ini mengungkapkan kekecewaan para netizen dengan cara yang puitis akan kekalahan pasangan Basuki-Djarot. Tak hanya ramai di media sosial, karangan bunga beserta kalimat gombal itu juga ramai tersemat di karangan bunga.

Karangan bunga berisi dukungan untuk Ahok pun terus berdatangan dari warga ke Balai Kota. Diperkirakan karangan bunga sudah mencapai angka seribu buah.

"Informasinya sekarang sekitar 1.000 karangan bunga, namun sedang didata dulu. Sama nanti ada tim, tapi informasi ke saya sudah ada 1.000 karangan bunga," kata Kepala Biro Kerja Sama Luar Negeri dan Daerah DKI Mawardi.

Selain karangan bunga, Balai Kota sejak kemarin hingga hari ini juga terus diserbu oleh para warga. Ahok pun masih terus jadi buruan para warga yang gagal move on untuk jadi tempat mengadu dan selfie bersama. (rou/rou)


Foto: Warga antre foto bersama Ahok di Balai Kota. (Nathania Riris Michico/detikcom)

Foto: Warga antre foto bersama Ahok di Balai Kota. (Nathania Riris Michico/detikcom)

Foto: Karangan bunga untuk Ahok di Balaikota DKI. (Nathania Riris Michico/detikcom).

Foto: Karangan bunga untuk Ahok di Balaikota DKI. (Nathania Riris Michico/detikcom).

Foto: Nathania Riris Michicco/detikcom

Foto: Nathania Riris Michicco/detikcom

Foto: Nathania Riris Michicco/detikcom

Foto: Nathania Riris Michicco/detikcom

Foto: Nathania Riris Michicco/detikcom

Foto: Lamhot Aritonang

Foto: Lamhot Aritonang

Foto: Lamhot Aritonang

Foto: Karangan bunga dari PSI untuk Ahok di depan Balai Kota DKI. (Bisma Alief/detikcom)

Foto: Istimewa

Foto: Bisma Alief/detikcom

Foto: Bisma Alief/detikcom

Foto: Istimewa

Foto: Bisma Alief/detikcom


Sumber

Related Posts

0 Response to "Netizen Ramai-ramai #GombalinAhok"

Post a Comment

ADS-1

ADS-2

ADS-3

ADS-4